Sinopsis contagion 2011
Malika 8a
Suatu hari Beth Emhoff yang merupakan istri dari Mitch Emhoff ditemukan meninggal dunia di rumahnya setelah mengalami kejang yang tidak diketahui penyebabnya. Lalu beberapa waktu berselang, Mitch kembali mendapati anak tirinya Clark meninggal dengan penyakit serupa.
Setelah kejadian itu Mitch diisolasi guna mengetahui apakah dia juga terserang penyakit yang sama. Akan tetapi setelah diuji hasilnya negatif dan dia dibebaskan.
Untuk memulai penyelidikannya, Mears memutuskan kembali ke Beth Emhoff sebagai titik awal. Selama penelitiannya, Mears kemudian terinfeksi dan turut menjadi korban.
Ketika virus menyebar, Chicago memutuskan untuk melakukan lockdown atau mengkarantina diri. Dan ketika itu, penjarahan serta kekerasan mulai terjadi.
Komentar
Posting Komentar